Fungsi Average dan Averagea pada Ms. Excel

Average 
Syntak fungsi Average
=AVERAGE(number1;[number2];... )
 Berfungsi untuk mencari rata rata dari beberapa bilangan




Averagea
Averagea adalah sebuah fungsi yang sama dengan fungsi Average hanya saja terdapat perbedaan pada jumlah data yang akan dirata rata, pada average apabila terdapat kesalahan penulisan data maka data tersebut akan di anggap tidak ada, berbeda dengan Averagea jika terjadi kesalahan pada penulisan data maka hal tersebut tidak berpengaruh terhadap jumlah data.


Dapat kita lihat pada gambar diatas hasil Average adalah 4, diperoleh dari (1+3+8)/3 dimana jumlah data menjadi 3 karena kesalahan penulisan data sedangkan pada Averagea hasilnya adalah 3, diperoleh dari (0+1+3+8)/4 dimana kesalahan penulisan data tidak mempengaruhi jumlah data, jadi data tetap dianggap 4.